DETAIL ARTICLE

Banyak perusahaan maupun institusi pemerintah yang ingin mengetahui kisaran harga Videotron P3
atau Pitch 3 untuk keperluan indoor maupun outdoor. Hal tersebut tentu bukanlah tanpa alasan,
kebutuhan videotron di era digital saat ini memang dinilai semakin meningkat, baik digunakan sebagai
media promosi maupun untuk sarana hiburan.
Namun sebelum mengetahui kisaran harga Videotron Pitch 3, simak terlebih dahulu beberapa tips
memilih Videotron di bawah ini.

Tips Memilih Videotron yang Tepat

Berikut beberapa tips mudah dalam memilih Videotron yang tepat.

1. Sesuaikan Kebutuhan Videotron

Tentukan terlebih dahulu penggunaan Videotron yang dibutuhkan. Apabila untuk keperluan luar
ruangan Anda bisa memilih videotron P3 outdoor. Namun jika Anda membutuhkan videotron untuk
acara dalam ruangan, Anda bisa menggunakan videotron P3 indoor dengan spesifikasi yang
sesuai.

2. Memilih Brand Videotron LED Bersertifiat Intenasional

Sebelum memutuskan untuk membeli Videotron, Anda harus memperhatikan brand Videotron yang
akan dipilih. Kebanyakan LED Videotron dengan harga yang terlalu murah biasanya dibuat dengan
rakitan tangan dan tidak melalui proses uji produk . Hal tersebut tentu dangat berpengarugh
terhadap kualitas videotron yang diproduksi.
Videotron dari penjual rakitan akan mudah rusak meski waktu pemakaian belum sampai satu tahun.
Belum lagi tidak tersedianya layanan garansi yang akan merugikan finansial Anda.
Sementara brand Videotron pabrikan yang bagus tentunya sudah melewati serangkaian tes seperti
uji ketahanan lampu LED, uji ketahanan material terhadap cuaca, pengujian warna LED hingga uji
kalibrasi sesuai standar operasional prosedur. Selain itu, Harga Videotron P3 pabrikan umumnya
sangat kompetitif dengan nominal yang tidak terlalu jauh dari harga pasarannya.
Agar lebih mudah, Anda bisa mencari informasi mengenai brand videotron yang memiliki sertIfikasi
internasional. Adanya sertifikasi tersebut menjadi indikasi bahwa brand videotron yang akan Anda
pilih mempunyai produk dengan mutu yang tinggi.

3. Memilih Vendor Videotron yang Kredibel

Selain perlu teliti dalam memilih brand videotron yang berkualitas Anda juga sebaiknya membeli
vidotron P3 dari vendor atau perusahaan penyedia videotron yang kredibel dan berpengalaman.
Anda bisa mempertimbangkan untuk memberli videotron P3 indoor maupun outdoor di AVLED
Indonesia. Disini, semua Videotron P3 yang tersedia sudah memiliki sertifikat standar produk
meliputi ISO, LOA, ROHS. Jadi Anda tidak perlu meragukan kualitasnya bukan?

4. Sesuaikan Budget

Terakhir pastikan Anda memiliki budget yang cukup. Untuk memperkirakan anggaran yang harus
dikeluarkan Anda bisa meminta informasi mengenai daftar jenis  harga LED untuk kebutuhan
indoor maupun outdoor yang ditawarkan oleh perusahaan videotron resmi yang berada di sekitar
tempat tinggal Anda.

Kisaran Harga Videotron Pitch 3

Harga videotron Pitch 3 berkisar antara Rp. 10 juta hingga Rp 28 juta tergantung mereknya. Untuk
mendapatkan harga Videotron P3 yang lebih murah, Anda bisa membelinya di perusahaan penyedia
LED yang menawarkan berbagai macam promo menarik seperti ALVED Indonesia. Semoga bermanfaat.