Anda yang menggeluti dunia usaha produk dan jasa pasti sudah hafal sekali dengan berbagai cara promosi. Yang paling sederhana tentu dengan membagikan brosur door to door, meletakkannya di kendaraan yang diparkir, atau menyebarkan saat ada acara yang ramai didatangi orang . Seiring berjalannya waktu, media promosi pun makin berkembang dan memanfaatkan kecanggihan teknologi seperti halnya menggunakan LED.
Tak perlu khawatir dengan harganya yang cukup tinggi, sebab saat ini banyak yang menyediakan jasa sewa LED iklan dengan budget yang bisa disesuaikan kebutuhan. Ada banyak sekali kelebihan dari menyewa LED iklan ini, berikut informasinya:
- Lebih Banyak Variasi
LED Videotron untuk iklan memberikan lebih banyak keuntungan karena ada banyak variasi layar yang bisa dipilih, misalnya saja LED screen biasa atau LED display. Ada juga variasi LED lain yang bisa digunakan untuk beriklan misalnya LED running text yang bisa menampilkan tulisan berjalan. LED jenis ini cocok untuk menampilkan deskripsi produk yang ingin dijual. Sedangkan LED yang disebut dengan Videotron, memiliki ukuran yang jaul lebih besar dan cocok untuk promosi dengan bdget yang tinggi.
- Cahaya Super Terang
Beriklan dengan menggunakan spanduk memang lebih murah, tetapi kelemahannya adalah tulisan dan gambar akan susah terlihat di malam hari kecuali spanduk tersebut dipasang d dekat lampu. Nah, hal ini tidak berlaku untuk LED videotron. Sebab LED videotron menggunakan cahya dari pixel cahaya yang akan terlihat sangat terang baik di dalam maupun luar ruangan. Tingkat kecerahan dari LED videotron juga dapa diatur sesuai dengan keadaan sekitar. Meski menggunakan komponen listrik di dalamnya, namun LED videotron sangat aman meski digunakan di luar ruangan dan terkena tetesan air hujan karena memiliki lapisan waterproof.
- Bisa Terlihat Jelas Dari Jarak Yang Jauh
Salah satu keunggulan dari menggunakan LED Videotron adalh bisa berpromosi dengan lebih baik karena segala sesuatu yang Anda tampilkan melalui LED videotron ini bisa terlihat dari jarak yang sangat jauh sekalipun. Jadi jika LED Videotron diletakkan di poros jalan yang ramai, sudah pasti orang-orang akan melihat iklan Anda.
Itulah penjelasan mengenai kelebihan memakai LED videotron sebagai media promosi. Semoga artikel ini memberikan pengetahuan dan wawasan bagi Anda yang tertarik di bidang teknologi masa kini khususnya LED Videotron. Jika anda tertarik untuk memasang LED videotron sebagai media promosi, Anda bisa menghubungi kami dan berkonsultasi secara gratis di nomor 082146573706.